Asian Spectator

Men's Weekly

.

Vaksin COVID yang lebih baik sedang dalam proses. Apa yang mereka lakukan? Dan teknologi apa yang mungkin kita lihat nanti?

  • Written by Paul Griffin, Associate Professor, Infectious Diseases and Microbiology, The University of Queensland
Vaksin COVID yang lebih baik sedang dalam proses. Apa yang mereka lakukan? Dan teknologi apa yang mungkin kita lihat nanti?Unsplash/CDC

Regulator di Australia dan Amerika Serikat minggu lalu menyetujui booster atau vaksin dosis penguat khusus Omicron, menyusul Inggris yang menyepakatinya pada pertengahan Agustus.

Di Australia, booster Moderna Omicron untuk sementara telah disetujui untuk digunakan pada orang dewasa berusia 18 tahun ke atas. Persediaan vaksin ini...

Magazine

Survei membuktikan, mayoritas dosen Indonesia alami kekerasan di kampus

● Survei SPK menunjukkan pekerja kampus menghadapi kekerasan, eksploitasi, dan ketidakamanan.● Kerja paksa, tekanan psikologis, dan minimnya layanan kesehatan mental memicu stres tinggi da...

Bagaimana mendampingi anak melewati peristiwa traumatis?

PERINGATAN: Artikel ini memuat konten yang berkaitan dengan bunuh diri, melukai diri sendiri, dan kekerasan terhadap orang lain.● Peristiwa traumatis yang dialami langsung maupun didengar lewat ...

Rencana pembangunan Papua dan bayang-bayang ekonomi yang menguras alam

● Arah baru pembangunan Tanah Papua masih belum jelas di tengah rendahnya pembangunan manusia dan dan kemiskinan ekstrem.● Rencana lumbung sawit Prabowo berlawanan dengan target kelestaria...