Cara membuat diet Anda sehat, murah, dan ramah lingkungan tanpa mengurangi nutrisinya
- Written by Brad Ridoutt, Principal Research Scientist, CSIRO Agriculture, CSIRO
Orang memilih makanan tertentu atau mengubah pola makan mereka karena berbagai alasan: untuk meningkatkan kesehatan mereka, menurunkan berat badan, menghemat uang, atau karena kekhawatiran tentang keberlangsungan lingkungan hidup tentang bagaimana makanan diproduksi.
Pertimbangkan tren menuju produk rendah lemak pada 1980-an dan diet rendah...