IEU-CEPA bisa jadi momen mencapai pertanian berkelanjutan dan perbaikan nasib petani kecil
- Written by Meilinda Sari Yayusman, Researcher in International Relations and European Studies, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN)

● Selama ini nasib petani dan kualitas hasil pertanian nasional kurang kompetitif.
● Standar tinggi perjanjian IEU-CEPA bisa jadi momentum untuk pembenahan sektor pangan dan petani.
● Diperlukan komitmen penuh pemerintah agar pertanian dan nasib petani kecil membaik dan berkelanjutan.
Setelah bernegosiasi panjang, Indonesia dan Uni...





